Blog tentang perjalanan karir, bisnis dan pergulatan batin

Minggu, 24 April 2022

Beralih ke software gratis dan legal.

Pertama kali saya bergulat dengan komputer dengan serius yaitu pada tahun 2010. Langsung terjerumus dalam dunia software tidak legal karena 2 hal yakni semua matakuliah mewajibkan saya untuk menggunakan software tersebut seperti microsoft app dan adobe Family dan saya pribadi tidak punya uang untuk membeli software legal. DItambah fokus kuliah saya yang masuk dalam dunia multimedia seperti animasi, video editing dan visual efek mengakibatkan makin terjebak dalam software bajakan karena saya harus pake adobe after effects, adobe photoshop, illustrator, corel draw, autodesk maya. semua software tersebut berbayar dan sangat mahal. 

Namun semua ini berubah sekarang saya tidak perlu menggunakan software di atas semua. saya mulai beralih dari microsoft word ke googlesheet, dari photoshop ke Canva dari adobe premiere ke VN atau Davinci Resolve. Bahkan untuk bikin design mobile app aja bisa pake figma dan gratis. 

menarik sekali.. 

Peralihan ini terjadi karena semua perusahaan software ingin menjangkau dulu user atau akusisi sebanyak banyaknya user..  Semakin banyak akusisi user  maka kemungkinan untuk beli software yang versi berbayar maka akan terjadi. karena software versi gratis terbatas baik dalam jumlah project yang dijalankan atau yang lain. yang intinya ada pembatasan untuk versi gratis. 

Untuk kali ini sih syaa belinya baru yang canva versi pro dan sangat worth it 
Software bajakan



Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Talk ?

galen.nolan1@gmail.comn> .

Dipersembahkan oleh

Labels

Blog Archive