Blog tentang perjalanan karir, bisnis dan pergulatan batin

Rabu, 22 Juni 2022

Penting nya Membuat Rencana SEO

Sebelum melakukan optimasi mesin pencari, pastikan jalian sudah mempunyai konten yang berkualitas dan banyak , juga website kalian sudah berumur minimal 2 tahun agar optimasinya lebih optimal 

Salah satu sumber utama traffic dari website kita adalah Mesin Pencari. Untuk itu kita harus melakukan optimasi mesin pencari. kita harus mencocokkan keyword apa yang kita kejar dan bagaimana performancenya di website kita. 

Contoh kita ingin mengejar keyword "tabung Oksigen Sukoharjo" karena memang kita adalah penjual tabung oksigen  kita harus review nih keyword ini sering dipake ndak untuk orang orang yang mengunjungi website kita sebelumnya. kalau sering dipakai atau kunjungan ke web kita salah satu keyword utamanya adalah "tabung oksigen sukoharjo" berarti SEO di website kita berhasil sesuai yang diinginkan.

SEO PLAN INDONESIA


Lalu prosesnya apa aja kalau mau melakukan Rencana SEO atau SEO Plan
  1. Lakukan Riset Kata Kunci : Kata Kunci apa yang pengen kita targetkan, dalam hal ini kita pengen nih kata kuncinya adalah Tabung oksigen sukoharjo.
  2. Lalu cari posisi website kita ada dimana dengan kata kunci tersebut  mungkin halaman pertama teratas atau halaman 3 di mesin pencari.
  3. Cek juga di performa search console dan kita bisa tingkatkan konten kita, atau buat konten serupa dengan isi lebih komplit dengan pendekatan yang berbeda atau yang lain.
  4. Lakukan itu secara berulang ulang agar meraih hasil optimal
Pengetahuan tentang cara penggunaan google search console dalam hal ini cukup vital karena kita menjadi tau posisi website kita dimana. performa keyword yang bagus seperti apa. 
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Talk ?

galen.nolan1@gmail.comn> .

Dipersembahkan oleh

Labels

Blog Archive